Post
Topic
Board Jual Beli
Re: [Gratis] Jasa Konsultasi Spek Komputer (PC & Laptop) + Diskusi
by
Ozymon
on 04/11/2024, 20:07:12 UTC
Yang lebih bagus banyak, tapi itu kalau mengabaikan budget.
Jadi pertanyaannya kemudian adalah berapa budget yang bisa agan spend untuk mendapatkan leptop gaming?
Coba disearch di marketplace keyword "RTX4050" kalau agan incer Pongo 750, nanti kan ada banyak pilihan leptop dengan berbagai kelas harga. Kalau ga ada yang cocok ya search lagi "RTX3050" atau "RTX2050." Kemudian kalau sudah dapat kandidat dan bingung mau pilih yang mana bisa post di sini lagi untuk dapat masukan dari anggota yang lain (minimal dari ane) Grin
Iya Pongo 750 yang udah dapet RTX4050 gan, setelah ane cek harganya di kisaran 13-14 jutaan, nah bila dibandingkan dengan Rog yang memiliki harga 20jutaan, jelas Pongo 750 lebih jadi pilihan terbaik kan? Apa ada saran merk lain ?