Cukup menarik untuk dibahas, ini merupakan fenomena yang saat ini sedang hangat diperbincangkan oleh masyarakat, khususnya oleh anak muda. Namun ada satu pernyataan yang cukup mengglitik perut, dimana Menteri ESDM, yakni Bahlil Lahadalia yang mngatakan bahwa "mereka yang kabur ke luar negeri sebagai generasi kabur ke luar negeri sebagai generasi yang tidak memiliki nasionalisme."
Cukup mengelitik perut, karena sebagai seorang menteri yang bertanggungjawab mengenai sumberdaya manusia di negara kita, alih alih mencari solusi dari permasalahan tersebut dengan memperbaiki sitem kerja di indonesia dan membuka lapangan pekerjaan seluas-luasnya, justru ia malah berbicara yang tidak-tidak kepada generasi muda.
Oemrintah Indonesia harus segera mengatasi hal ini, karena jika sumber daya manusia indonesia, terkhusus generasi muda yang memiliki talenta dan me jadi ahli di bidang tertentu terus bertebangan ke luar negeri, apalagi sampai memutuskan untuk berpindah kewarganegaraan, maka jangan harap bahwa Indonesia emas 2045 akan terwujud. Yang ada bukan Indonesia emas, tetapi Indonesia cemas...!!!!! Cemasss Kau dek..!!