Post
Topic
Board Bahasa Indonesia (Indonesian)
Re: Menabung Seluruh Uang Dingin untuk Bitcoin atau Hanya Sebagian?
by
macson
on 26/03/2025, 15:23:16 UTC
Jika saya dihadapkan pada 2 pilihan tersebut, saya akan memilih untuk menaruh sebagian besar uang dingin yang saya miliki pada bitcoin, 70% mungkin, lalu sebagian lagi saya sisihkan sebagai uang cadangan.

Karena uang dingin itu sebaiknya tidak diletakkan pada satu keranjang saja, artinya kita sebagai investor perlu untuk memikirkan uang cadangan buat dana talangan ketika kita berada pada posisi yang sulit, misalnya jika kita kecelakaan, butuh duit tiba-tiba, atau untuk keperluan lainnya.